Prosiding Seminar Nasional on Mining Industry

SEAMEO BIOTROP, 2011

Description

 

TOPIK : PROGRAM DAN KEBIJAKAN PEMERINTAH TENTANG INDUSTRI PERTAMBANGAN NASIONAL

  1. Penetapan Daerah Penghasilan dan Dasar Penghitungan Bagian Daerah Atas PNBP Pertambangan Umum Tahun Anggaran 2012
    Tatang Sabaruddin
  2. Pemanfaatan Kawasan Hutan Lindung untuk Kegiatan Pengembangan Mineral dan Energi Soetrisno, MM
  3. Perkembangan Kegiatan Pertambahan dan Nilai Tambah Mineral Menuju Sultra Sebagai Pusat Industri Pertambangan
    Ichwani Ramli
  4. Plus-Minus Sulawesi Tenggara Menjadi Pusat Pertambangan Nasional
    La Rianda Baka
  5. Peran Balai Karantina Pertanian Sultra dalam Mendukung Kegiatan Rehabilitasi Lahan Pasca Tambang
    L.M. Mastari dan Tasrif
  6. Mengintegrasikan Pembangunan Pertambangan dan Agribisnis
    Sitti Aida Adha Taridala
  7. Aspek Kelembagaan dalam Pengelolaan Lahan Pasca Tambang
    Nur Arafah
  8. Dampak Kegiatan Pertambangan terhadap Keberadaan Kawasan Konservasi di Sulawesi Tenggara
    Sahulata O. Yohana
  9. Benarkah Tambang Mensejahterakan ? Aspek Pengelolaan Lingkungan Tambang
    Amran Alie

    TOPIK: KONSEP DAN TEKNIK REHABILITASI TAMBANG DI INDONESIA

  10. Perkembangan Teknik Reklamasi Lahan Bekas Tambang di Indonesia
    Irdika Mansur
  11. Best Practice Reklamasi Lahan Bekas Tambang PT Inco Tbk Project Pomalaa
    Alamsyah, Guntur Sambernyowo, Frans Attong & Misdar
  12. Program Penutupan Tambang (2000-2010) PT. Newmont Minahasa Raya
    Jerry K
  13. Eksporasi dan pengembangan secara In Vitro Tanaman dan Adaptif pada Lahan Bekas Tambang
    Suaib
  14. Prospek Pengembangan Sorgum (Sorghum bicolor) di Lahan Bekas Pertambangan untuk mendukung kebutuhan Pangan, Pakan dan Industri
    Supriyanto
  15. Pengembangan produk dan sumberdaya manusia Dalam Negeri untuk Mendukung Kegiatan Reklamasi Lahan Bekas Pertambangan
    Agus Sawal
  16. Peran Forum RHLBT dalam Mendukung Implementasi Green Mining
    Toyib Alfiah dan Irdika Mansur
  17. Konsep “Green Mining”, Reklamasi dan revegetasi Lahan Pasca Penambangan
    Tommy Putra dan Adhitya B. Surya
  18. Rehabilitasi Lahan Pasca Tambang dengan Aplikasi Bahan Organik (Suatu pendekatan pertanian ekologis melalui “low in put technology” di Sultra)
    Sahta Ginting
  19. Direct Seeding : Alternatif Metode Rehabilitasi Lahan Pasca Tambang
    Faisal Danu Tuheteru
  20. Efektivitas Tanaman Penutup Tanah dalam Merehabilitasi Lahan Bekas Tambang
    Sitti Leomo, Tresjia C. Rakian dan Muhidin
  21. Pengaruh Logam Merkuri (Hg) terhadap Pertumbuhan Jati Putih (Gmelina arborea)
    Sarlan, Zaeni dan Darwis
  22. Pengaruh Konsentrat Nikel dalam Tanah terhadap Pertumbuhan Dyospyros javanica Bakh and Buchanania arboresans
    Edwin T., A. Zaeni, Imran dan Darwis
  23. Rehabilitasi Lahan Pasca Tambang melalui Introduksi Teknologi Budidaya Ternak Ruminansia sebagai Biofarm Muhammad Amrullah Pagala
  24. Revegetasi Lahan Bekas Tambang dengan Tanaman Makanan Ternak untuk Produksi Ternak Kambing Takdir Saili
  25. Optimalisasi Pengelolaan Air untuk Peningkatan Produk-tivitas Lahan Bekas Tambang Andi Bahrun
  26. Teknik Penataan Lahan (Lahan Preparation) pada Lahan Bekas Tambang
    Agus Sawal
  27. TOPIK : PEMANFAATAN FUNGSI MIKORIZA DAN SUMBER DAYA HAYATI LAINNYA DALAM MENDUKUNG REVEGETASI LAHAN PASCA TAMBANG DAN SEKITARNYA

  28. Revegetasi Lahan Pasca Tambang Berbasis Bioteknologi Fungsi Mikoriza
    Husna Faad
  29. Biomassa Bibit Sengon [Paraserianthes falcataria (L.) Nielsen] yang Diinokulasi FMA asal Bogor dan Sultra pada Tanah Pasca Tambang Nikel PT. Antam Pomalaa
    Sri Ambardini
  30. Bioremedasi Merkuri (Hg) sebagai Salah Satu Alternatif Penanggulangan Limbah Tambang Emas di Kabupaten Bombana Sulawesi Tenggara
    Misrawati, Sumarlin, R. Rusdin, Sanatang, Famiati dan P.E. Susilowati
  31. Status Fungsi Mikoriza Arbuskular (FMA) di Lahan Bekas Tambang Kapur PT. Semen Tonasa
    Retno Prayudyaningsih
  32. Sebuah Kajian: Rizobakteri sebagai Bioremedasi dan Biopro-tekting pada Lahan Bekas Tambang di Sulawesi Tenggara
    Muhammad Taufik
  33. Evaluasi Sifat Kimia Tanah Tumpukan Top Soil dan Overburden pada Daerah Penambangan Nikel (Studi Kasus pada Daerah Penambangan Nikel PT. Wijaya Inti Nusantara)
    Hasbullah Syaf, Budi Budiaman dan Nur Salam

    TOPIK: RESTORASI EKOMONI DAN KELEMBAGAAN MASYARAKAT DI WILAYAH PERTAMBANGAN

  34. Pengembangan Masyarakat di Wilayah Pertambangan
    Usman Rianse dan Abdi
  35. Peluang Kerjasama Penelitian Pengembangan Teknik Reklamasi Lahan Bekas Tambang dan Pengembangan Masyarakat di PT. Stargate Pasific Resources
    Widarno, Lomba Aidid dan La Ode M. Yunus
  36. Corporate Social Responsibility (CSR) PT Antam (Persero) TBK Unit Bisnis Pertambangan Nikel Sulawesi Tenggara “Peran BUMN dalam Menunjang Pembangunan Daerah)”
    Guntur Tjora, MKK., AKK
  37. Dampak Pertambangan Terhadap Keberadaan Perempuan
    Sartiah Yusran dan Wa Ode Farida S. Djarudju

     

Share this: