Wednesday, 18 June 2008 on 6:53am

BIOTROP menyelenggarakan Pertemuan Stakeholder RCE I

Pada tanggal 6 Juni 2008, BIOTROP mengadakan Pertemuan Stakeholder RCE Bogor I yang bertempat di Classroom A, Gedung MIT BIOTROP. Pertemuan ini bertujuan untuk mendapatkan penilaian dari para stakeholder mengenai program-program yang akan diadakan oleh RCE Bogor untuk periode 2008. Kesimpulan dari pertemuan ini adalah : belajar dengan praktek lebih efektif dibandingkan dengan hanya belajar dari teori di kelas.

Pertemuan RCE Bogor selanjutnya akan diadakan tanggal 19 Juni 2008 yang mengangkat tema Seminar Education for Sustainable Development I : Model Pengelolaan Sampah Perkotaan dan Valuasi Ekonomi dari Sampah. Pada seminar ini, nara sumber akan memberi pengarahan dan mempresentasikan pelestarian lingkungan menggunakan teknik biopori dan mengolah sampah koran menjadi kerajinan tangan. Sebanyak 70 peserta yang terdiri dari staf pengajar SMA, mahasiswa, masyarakat umum dan private sectors akan menghadiri seminar ini.

Share this:

Latest News

Promoting Food Security through Urban Agriculture: SEAMEO BIOTROP Gathers Educators and Experts in National Workshop and FGD

SEAMEO BIOTROP Showcases Flagship Programs During Official Visit of SEAMEC President to Indonesia

SEAMEO BIOTROP Kick Start Research on meeting for SEAMEO Centre Policy Research Network

BIOTROP Participates in 2nd SEAMEO MEL Capacity Building Workshop in Bangkok

SEAMEO BIOTROP Arranges School of Biodiversity Curriculum to Prepare Future Generations for Conservation Efforts

News Archive